Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru

Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru - Bapak ibu Guru Khususnya Guru Sekolah Dasar atau MI yang sering mengikuti Olimpiade Sains Nasional berikut kami sampaikan Pedoman OSN SD Tahun 2018. Didalam Pedoman OSN SD diterangkan dan bebeapa Aturan dan jenis lomba, Jumlah Peserta, Pembina dan Ketua Tim. namun ditahun 2018 ini hanya ada 2 cabang pengetahuan yang di ikutsertakan dalam lombanya yaitu cabang matematika dan cabang ilmu Pengetahuan Alam

Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru

Perlu diketahui sebelumnya Olimpiade Sains Nasional  untuk tingkat Sekolah Dasar merupakan agenda tahunan yang lalu dilaksanakan  oleh Kemendikbud dan sebagai pelaksana yaitu Dirjen Pendidikan Dasar. Pada tahun 2018 ini, Olimpiade Sains Nasional penyelenggarakannya akan dilaksanakan di Padang. untu mengikuti kegiatan Olimpiade Sains Nasional diperlukan adanya Pedoman OSN SD sehingga disini kami menyediakan Lampiran Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru dan dapat Bapak Ibu download di link bagian bawah ini.

 Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru

1. Jenis-jenis Perlombaan:
  • Matematika
  • Ilmu Pengetahuan Alam
2. Jumlah Peserta Sesuai Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru,
  • Peserta Jumlah peserta Olimpiade Sains Nasional Sekolah Dsar Tingkat Nasional berjumlah 136 anak Bidang Matematika serta  136 anak bidang IPA. 
  • Dengan ketentuan Sejumlah 68 anak sesuai ranking nasional hasil seleksi tingkat provinsi dengan jumlah maksimal setiap provinsi sebanyak 3 anak.
  • Sejumlah 2 anak wakil masing-masing provinsi diambil dari ranking sehingga setiap provinsi dapat diwakili oleh minimal 2 (dua) anak.
  • Maksimal 5 (lima) peserta didik untuk masing-masing bidang studi berdasarkan hasil penilaian seleksi tingkat provinsi)
3. Pembina, dan Ketua Tim

Pembina Serta Ketua Tim. Masing masing  lomba mendapat  pendamping oleh seorang pembina. Pembina tersebut  diketuai oleh satu ketua tim.

4. Persyaratan Peserta sesuai Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru:
  • Seluruh Peserta merupakan Warga Negara Indonesia (WNI). 
  • Seluruh Peserta Merupakan Siswa Sekolah Dasar/MI sederajat baik Negeri maupun Swasta tingkat Sekolah Dasar yang telah lolos seleksi Olimpiade Sains Nasional Sekolah Dasar tingkat Sekolah Dasar hingga tingkat nasional pada tahun sebelum. provinsi dengan dibuktikan  Surat Keputusan Direktur Pembinaan 
  • Seluruh Peserta belum pernah meraih medali emas, perak, perunggu pada Olimpiade Sains Nasional Sekolah Dasar
  • SelurhPeserta belum sekalipun pernah meraih medali emas, perak, maupun perunggu dilomba tingkat internasional yaitu International Mathematics and Science Olympiad (IMSO) serta International Mathematics Competition (IMC) pada tahun-tahun  sebelum.

Download selengkapya [ DISINI]




Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru

Semoga dengan penjabaran dari artikel ini Bapak Ibu dapat mempersiapkan anak muridnya untuk mengikuti kegitan Olimpiade Sains Nasional Sekolah Dasar sesuai Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru. dan mendapat hasil sesuaimasing masing pihak. Olimpiade Sains Nasional Sekolah Dasar ini juga bmerupakan ajang pembuktin kualitas sekolah masing maasing. Selain Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru kunjungi pula artikel terkait seperti JUKNIS Pelaksanaan Olimpiade Sains Nasional Sekolah Dasar Tahun 2018 dan Soal serta pembahasan Olimpiade Sains Nasional Sekolah Dasar.

Terima Kasih atas kunjungan dan pemberian donasi dengan mengklik iklan di blog ini. semoga artikel yang berjudul Pedoman OSN SD Tahun 2018 Terbaru dapat menjadi bantuan bagi bapak Ibu Guru. serta menjadi satu satunya Pedoman OSN SD yang bisa Bapak Ibu Download.